Selasa, 11 Januari 2011

PROPOSAL USAHA (BUSINESS PLAN)

KATA PENGANTAR

Bismillahir rahmannirrahim
Puji syukur saya haturkan ke haribaan Allah SWT, karena berkat rahmat, inayah dan hidayah-Nya saya dapat menghadirkan sebuah contoh proposal mengenai ”Bussines Plan Toko Apa Saja“. Dimana dengan proposal ini, kami mengajak pembaca untuk mengetahui rencana sebuah bisnis yang dapat menghasilkan uang. Dengan mengetahui aspek yang terkandung di dalamnya , pembaca bisa memulai bisnis yang menguntungkan. Dan contoh proposal ini juga diperuntukan tugas Softskill. Demikianlah hal yang mendorong saya untuk membuat proposal ini . Semoga bermanfaat untuk kita semua.
                                                                                                                                   Penulis



BAB I
 “Bussines Plan Aspek Keuangan Permodalan”

I.                    Nama Bussines Plan “Membuka Usaha Toko Apa Saja”
II.                  Tujuan :
1.      Mengetahiu Aspek untuk sebuah Bussines Plan
2.      Mempelajari Bussines Plan
III.                PERMODALAN
1.      Penyewaan toko
2.      Fasilitas Toko :
-          Meja Kasir
-          Meja untuk barang yang di jual
-          1 Unit komputer + printer untuk mencetak harga
-          Plastik imut untuk barang yang telah dibeli
3.      Barang-barang yang di jual :
-          Sandal berbagai bentuk 5 buah ( mickey mouse , minnie mouse , piglet , winnie the pooh , dan snow white)
-          Flashdisk berbagai bentuk 10 buah ( mickey mouse , minnie mouse , winnie the pooh , kura-kura , tom and jerry , sponge bob , sendal , sepatu , dan hati )
-          Headset warna pelangi  7 buah ( merah , jingga , kuning , hijau , biru , nila , ungu )
-          Jepit rambut 12 buah
-          Gantungan Kunci/ handphone couple 21 buah
-          Sarung handphone berbagai bentuk 10 buah
-          Bando imut 10 buah
-          Mini speaker berbentuk mickey mouse 7 buah
-          Jam dinding unik 10 buah
-          Jam tangan imut 15 buah
-          Boneka 15 buah ( Detective Conan  , Sponge Bob , One peace , Popayee , Naruto  , hatty potter , Unyil , Hello kitty )
-          Boneka Barbie export 10 buah
-          Tas gaul 10 buah
-          Sepatu trendy 10 buah
IV.                Modal awal :
1.      Penyewaan Toko @1 tahun    : Rp . 10.000.000
2.      Fasilitas Toko                          : Rp.    5.000.000
3.      Barang-barang yang di jual    : Rp.    5.000.000   +
Total modal                 : Rp.  20.000.000

Tidak ada komentar:

Posting Komentar